6 Kurir Narkoba Berhasil Diringkus di Bandara Soekarno Hatta
Jakarta – Subdit I Direktorat Resnarkoba Polda Metro Jaya berhasil meringkus 6 pengedar narkoba di Terminal 1A kedatangan Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten. Enam tersangka yang berhasil ditangkap kepolisian antara lain adalah BA (46), AM (42), SP (48), S (46), IW (37), dan TP (24). “Para pelaku mengedarkan narkoba jenis sabu. Sabu ini seperti kasus…