Lion Air Sediakan Layanan Pre-book Meals untuk Makan dalam Pesawat
Jakarta – Para penumpang setia Lion Air kini tak perlu repot mencari makanan saat sedang kelaparan dalam penerbangan. Pasalnya, maskapai berkode JT ini menyediakan layanan pre-book meals atau set makanan yang dapat dipesan sebelum jadwal keberangkatan. Sayangnya, layanan pre-book meals tersebut baru tersedia untuk pesawat dengan keberangkatan dari Jakarta (CGK) atau Bandara Internasional Soekarno-Hatta dan…