Fasilitasi Liburan, Sriwijaya Air Sediakan Extra Flight Jakarta-Pangkalpinang PP
BANGKA – Momen libur panjang sekolah kali ini memang dimanfaatkan banyak masyarakat untuk bepergian bersama keluarga mereka. Karena itu, tidak heran jika kemudian permintaan penerbangan pun melonjak. Untuk mengakomodasi kebutuhan tersebut, sejumlah maskapai pun menyiapkan penerbangan tambahan atau extra flight, termasuk Sriwijaya Air untuk rute Jakarta-Pangkalpinang PP. Seperti dilansir dari Bangkapos.com, Sriwijaya Air menyiapkan 387…