Libur Imlek, Garuda Tambah Penerbangan Pangkalpinang-Jakarta
JAKARTA/BANGKA – Menyambut libur Imlek pada tanggal 25 Februari 2020, maskapai Garuda Indonesia menambah frekuensi penerbangan rute Pangkalpinang-Jakarta PP. Penambahan frekuensi penerbangan tersebut dilakukan maskapai untuk mengakomodasi penumpang yang ingin merayakan Tahun Baru China 2020 bersama keluarga di Pangkalpinang dan Pulau Bangka secara keseluruhan. “Untuk menjelang Imlek, kami tambah satu rute, yaitu Pangkalpinang ke Jakarta….