Empat Kali Sepekan, AirAsia Resmi Terbang Jakarta-Perth PP
JAKARTA – Seperti yang telah direncanakan, Indonesia AirAsia resmi meluncurkan rute Jakarta-Perth PP melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta sejak tanggal 2 Juni 2023 kemarin. Untuk tahap awal, penerbangan tersebut akan dioperasikan empat kali seminggu, yakni setiap hari Senin, Rabu, Jumat, dan Minggu dari Jakarta dan Senin, Selasa, Kamis, dan Sabtu dari Perth. “Ini adalah pertama kalinya…